Pencegahan Covid-19

Sesuai dengan perkembangan protokol pencegahan Covid-19 (seruan pemerintah RI dan Perdoski), dokter spesialis kulit dan kelamin Anda hanya akan melayani dengan kondisi berikut: pasien + 1 pengantar, wajib memakai masker, jaga jarak aman, perhatikan etika batuk/bersin, cuci tangan teratur, lengkapi diri dengan vaksinasi Covid-19, tunda kunjungan jika tidak mendesak. Pasien dengan dugaan dan faktor risiko … Baca Selengkapnya

Jerawat? Jangan Panik

Anda tidak sendiri. Jerawat atau acne bisa muncul pada kulit bayi, anak-anak, dan dewasa. Mulai dari bintil kecil komedo, kemerahan, hingga jerawat yang nyeri dan bengkak bernanah. Bisa di area dada, punggung, bahu, leher, kepala, dan wajah. Akan mulai bermasalah ketika muncul rasa tidak percaya diri karena wajah berjerawat, nyeri, infeksi, noda kemerahan sampai kehitaman, … Baca Selengkapnya